Rabu, 23 Desember 2015

Telaah Kurikulum PAI




Mata Kuliah                   : Telaah Kurikulum PAI
Perguruan Tinggi        :
Fakultas                            :
TelaahBobot SKS                : 2 SKS ( 14 Pertemuan)
Deskripsi                         : Mata kuliah ini dimaksudkan untuk memberikan bekal kepada mahasiswa tentang bagaimana menelaah kurikulum PAI pada Sekolah Dasar dan Menengah agar relevan dengan tujuan yang diinginkan oleh satuan pendidikan sesuai dengan aturan yang telah disusun oleh BSNP dengan KTSP-nya.
Kompetensi dan

Hasil Belajar                 : Mahasiswa diharapkan dapat menelaah dan menganalisis kurikulum PAI yang telah disusun oleh BSNP dalam KTSP, agar relevan dengan tuntutan zaman, sesuai dengan cita-cita Pendidikan Islam, baik dalam kontek Pendidikan Islam di Indonesia maupun secara universal.

No

Materi Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran
Waktu
Penyaji
1
Pengantar Mata kuliah



Strategi : Everyone is A Teacher Here
Metode: Penugasan, Diskusi
Pertemuan 1
Dosen
2
Telaah Kurikulum KTSP: Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar, Kegiatan Pembelajaran, dan Penilaian.
Pertemuan 2
Dosen
3
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum
PAI SD
Pertemuan 3
Ahmad ghusairi
 
4
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum
PAI SMP
Pertemuan 3

5
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum
PAI SMA
Pertemuan 4

6
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum Qur’an Hadits MI
Pertemuan 5

7
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum  Fiqih MI
Pertemuan 6

8
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum   Aqidah Ahlaq MI
Pertemuan 7

9
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum
SKI MI
Pertemuan 8

10
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum Qur’an Hadits MTs
Pertemuan 8

11
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum  Fiqih MTs
Pertemuan 9

12
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum  Aqidah Ahlaq MTs
Pertemuan 10

13
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum  SKI MTs
Pertemuan I1

14
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum
Qur’an Hadits MA
Pertemuan I2

15
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum Fiqih  MA
Pertemuan I3

16
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum  Aqidah Akhlaq MA
Pertemuan 14

17
Menjelaskan dan mengklasifikasikan kurikulum  SKI MA
Pertemuan 14





Keterangan :
  1. Materi disajikan dalam bentuk laporan, dengan ketentuan sebagai berikut:
a.       Kertas kwarto (A4), dengan Margin; atas 3 cm, bawah 2 cm, kiri 3 cm dan kanan 2 cm.
Jumlah halaman minimal 10 lembar, model  huruf : Trebuchet MS.
b.      Diserahkan kepada dosen minimal 1 hari sebelum penyajian di kelas, dalam bentuk
softcopy (pakai CD/Flashdisk) dan printout.
  1. Penilain keseluruhan mata kuliah ini adalah sebagai berikut:

No
Aspek yang dinilai
Prosentase
Keterangan
1
Kehadiran
10%

Keempat aspek penilaian tersebut harus dipenuhi oleh setiap mahasiswa
2
Laporan
40%
3
Tes Mid Semester
20%
4
Tes AKhir Semester
30%
Jumlah
100%

Misalnya: Nilai sdr. Rene Takwe’i biji.
No
Aspek yang dinilai
Nilai
Prosentase

1
Kehadiran
4.00
10%
0.4
2
Laporan
3.80
40%
1.52
3

Tes Mid Semester
3.50
20%
0.7
4
Tes AKhir Semester
3.60
30%
1.08
Nilai Akhir
3.70

Kutai Timur, 01 Juli 2011
Dosen


Contoh halaman cover:


TELAAH KURIKULUM AL QUR’AN HADITS MI
(MI MIFTAHUL HUDA BRAKAS DEMPET DEMAK)

LAPORAN
Disusun Untuk Memenuhi Tugas
Mata Kuliah : Telaah kurikulum PAI
Semester … Tahun Akademik 2014/2015
Dosen Pengampu :
Format Isi Laporan


Telaah Kurikulum Al Qur’an Hadits MI Miftahul Huda, Brakas Dempet Demak

A.    PENDAHULUAN
Berisi latar belakang masalah dan pokok masalah yang akan ditelaah

B.     TELAAH KURIKULUM AL QUR’AN HADITS MI MIFTAHUL HUDA, BRAKAS DEMPET DEMAK TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Kelas         : 4
No
Aspek yang ditelaah (KTSP)
Hasil telaah


Strategi
Metode
Waktu
Penilaian
Keterangan
1
KD…..




















C.    Kesimpulan, Saran dan Penutup

Keterangan : Sumber yang ditelaah adalah KTSP di sekolah X, dengan melampirkan fotocopy silabus di belakang laporan.


Buku referensi:
-          KTSP
-          Strategi Belajar Mengajar
-          Penilaian

Tidak ada komentar:

Posting Komentar